Sabtu, 08 Februari 2014

Diet mediterania ampuh cegah kaki kesemutan

Standard


Seperti dilansir dari reuters.com, ada satu lagi manfaat diet mediterania bagi kesehatan tubuh manusia. Diet yang berasal dari Yunani ini ternyata mampu menghindarkan para penganutnya dari gangguan kaki kesemutan. 

Hal ini disebabkan karena menu makanan utama dari diet ini adalah minyak zaitun dan kacang-kacangan. Kedua bahan makanan ini bermanfaat untuk menghindarkan Anda dari resiko penyakit arteri perifer.

"Penyakit arteri perifer muncul ketika arteri yang membawa aliran darah Anda penuh dengan lemak kolesterol. Lemak ini akan menyumbat aliran darah ke seluruh tubuh dan akhirnya dapat berakibat fatal untuk kesehatan jantung Anda," jelas Dr Miguel Martinez-Gonzales dari University of Navarra di Pamplona. "Kondisi ini sering menyebabkan kaki Anda kesemutan."

Diet mediterania menganjurkan Anda untuk mengadopsi pola makan haya mediterania dengan sering minum anggur merah, memperbanyak konsumsi makanan yang mengandung olahan zaitun, serta mengganti daging merah dengan unggas atau ikan. Tertarik untuk mencoba?

sumber : http://www.merdeka.com/

Related Posts:

  • Biografi Cut Nyak DienBiografi Cut Nyak Dien Sepertinya Indonesia di pastikan memiliki Pahlawan di tiap propinsinya. Dan pada kesempatan kali ini kita akan membahas se… Read More
  • Biografi SoehartoBiografi Presiden Soeharto - Soeharto adalah Presiden kedua Republik Indonesia. Beliau lahir di Kemusuk, Yogyakarta, tanggal 8 Juni 1921. Bapakny… Read More
  • Biografi Nelson MandelaBiografi Nelson mandela. Tokoh perdamaian Nelson Rolihlahla Mandela dilahirkan di Mvezo, 18 Juli 1918 dan meninggal pada tanggal 05 Desember 2013… Read More
  • Biografi Kapitan PattimuraPattimura, memiliki nama asli Thomas Matulessy (lahir di Hualoy, Hualoy, Seram Selatan, Maluku, 8 Juni 1783 – meninggal di Ambon, Maluku, 16 Desember … Read More
  • Biografi Bung TomoBiografi Bung Tomo │ Bung Tomo lahir pada tanggal 3 Oktober 1920 di Surabaya- Jawa Timur. Masyarakat Indonesia lebih mengenalnya dengan nama… Read More

0 komentar:

Posting Komentar